Ajang balap F1 musim kompetisi 2016 telah berlangsung, Stasiun Global TV telah merilis Jadwal F1 2016 Global TV. Di musim kompetisi tahun ini ada hal yang sangat menarik, karena wakil Indonesia Rio Haryanto berhasil ikut berlaga di Ajang Balap paling bergengsi Formula 1 bersama Tim Manor.
Jadwal F1 2016 Global TV, sangat di tunggu oleh masyarakat Indonesia, untuk dapat menyaksikan kepiawaian Rio Haryanto memacu mobilnya. Di tahun ini untuk mendapatkan juara dunia memang masih terlalu dini, dengan persaingan para pembalap kelas dunia seperti halnya L.Hamilton, N.Rosberg dan S.Vettel. Namun setidaknya kiprahnya di seri F1 merupakan suatu prestasi dan kebanggaan yang luar biasa untuk masyarakat Indonesia.
Seperti kita ketahui pada musim balapan 2015, Luwis Hamilton berhasil meraih juara dunia F1 disusul kemudian Nico Rosberg dan Sebastian Vettel. Di musim balapan 2016 akan tersaji tingkat persaingan yang tinggi dari ketiga juara tersebut, Atau akan terjadi kejutan dari pembalap yang lain. Dan inilah Jadwal F1 2016 Live Global TV.
Jadwal F1 2016 Global TV
1. Tanggal 20 Maret di Sircuit Melbourne (Australia), Jam 12:00 WIB
2. Tanggal 3 April di Sircuit Bahrain International (Bahrain), Jam 22:00 WIB
3. Tanggal 17 April di Sircuit Shanghai International (China), Jam 13:00 WIB
4. Tanggal 1 Mei di Sircuit Sochi Autodrom (Rusia), Jam 20:00 WIB
5. Tanggal 15 Mei di Sircuit Catalunya (Spanyol), Jam 20:00 WIB
6. Tanggal 29 Mei di Sircuit de Monaco (Monaco), Jam 20:00 WIB
7. Tanggal 13 Juni di Sircuit Gilles Villeneuve (Kanada), Jam 02:00 WIB
8. Tanggal 19 Juni di Sircuit Baku City (Azerbaijan), Jam 21:00 WIB
9. Tanggal 3 Juli di Sircuit Red Bull Ring (Austria), Jam 20:00 WIB
10. Tanggal 10 Juli di Sircuit Silverstone (Inggris), Jam 19:00 WIB
11. Tanggal 24 Juli di Sircuit Hungaroring (Hungaria), Jam 20:00 WIB
12. Tanggal 31 Juli di Sircuit Hockenheimring (Jerman), jam 20:00 WIB
13. Tanggal 28 Agustus di Sircuit de Spa Francorchamps (Belgia), Jam 20:00 WIB
14. Tanggal 4 September di Sircuit Autodromo Nazionale Monza (Italia), Jam 20:00 WIB
15. Tanggal 18 September di Sircuit Marina Bay Street (Singapura), Jam 19:00 WIB
16. Tanggal 2 Oktober di Sircuit SepangInternational (Malaysia), Jam 14:00 WIB
17. Tanggal 9 Oktober di Sircuit SuzukaInternational (Jepang), Jam 12:00 WIB
18. Tanggal 24 Oktober di Sircuit Americas (Amerika), Jam 03:00 WIB
19. Tanggal 31 Oktober di Sircuit Autodromo Hermanos Rodriquez (Meksiko), Jam 02:00 WIB
20. Tanggal 13 November di Sircuit Autodromo JOse Carlos Pace ( Brasil), Jam 23:00 WIB
21. Tanggal 27 November di Sircuit Yas Marina (Uni Emirat Arab), Jam 20:00 WIB
Jadwal F1 2016 Live Global TV